(Foto: Pinterest)
(Foto: Pinterest)

4 Langkah Meraih Klimaks saat Bercinta

Rona seks
Anggi Tondi Martaon • 21 Maret 2016 12:14
medcom.id, Jakarta: Meski bukan satu-satunya tujuan, mencapai orgasme atau klimaks sangat didambakan pasangan suami istri di ranjang.
 
Jika ingin mendapatkan orgasme yang sempurna, ada baiknya memperhatikan beberapa faktor ini.
 
1. Napas

Bagaimana tanggapan anda mengenai artikel ini?


Napas memberi pengaruh seberapa cepat seseorang mengalami orgasme. "Semakin cepat Anda bernapas, maka semakin cepat Anda menuju orgasme," kata terapis seks sekaligus penulis Neuroloveology Ava Cadel, Ph.D, sebagaimana dilansir Women's Health. 
 
Menggunakan posisi yang tepat saat bercinta juga menjadi salah satu faktor sukses tidaknya pasangan mencapai orgasme.
 
2. Foreplay
 
Memijat pasangan menjadi aktivitas yang baik dilakukan sebelum memulai sesi bercinta, karena mampu membuat pasangan Anda rileks. Sembari memijat, lakukan foreplay lebih lama untuk menambah gairah. 
 
3. Suara
 
Suara-suara yang dihasilkan saat Anda melakukan hubungan intim dapat memengaruhi sel-sel otak, yang mampu menambah gairah pasangan saat mendengarnya.
 
4.  Otot
 
Bagi wanita, meremas otot pasangannya merupakan salah satu hal menyenangkan, yang meningkatkan gairah bercinta.
 
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

(DEV)


social
FOLLOW US

Ikuti media sosial medcom.id dan dapatkan berbagai keuntungan

Dapatkan berita terbaru dari kami Ikuti langkah ini untuk mendapatkan notifikasi

unblock notif