Metrotvnews.com, Jakarta: Penyidik KPK kembali memanggil dua hakim MK terkait kasus yang menjerat Patrialis Akbar. Kali ini, Anwar Usman dan Wahiduddin Adams diperiksa sebagai saksi kasus dugaan suap hakim MK pada uji materi UU Peternakan dan Kesehatan Hewan. ANTARA/Hafidz Mubarak A Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News