Tanaman TOGA yang wajib kamu tanam di rumah. Foto: Freepik
Tanaman TOGA yang wajib kamu tanam di rumah. Foto: Freepik

Berita Terpopuler Properti: Tanaman TOGA di Rumah hingga Model Kanopi Populer

Rizkie Fauzian • 27 Oktober 2025 12:59
Jakarta: Beberapa berita terpopuler properti, 26 Oktober 2025 menjadi perhatian pembaca Medcom.id. Mulai dari cara biar tetap adem meski rumah hadap barat hingga tanaman TOGA yang wajib ada di rumah.
 
Selain itu, ada artikel tentang model kanopi paling populer. Berikut 3 berita terpopuler properti Medcom.id kemarin.

Berita terpopuler properti

1. Rumah Hadap Barat? Tenang, Ada Cara Biar Tetap Adem dan Nyaman

Banyak orang mendambakan rumah dengan pencahayaan alami yang baik. Namun, rumah yang menghadap ke arah barat sering kali menghadapi tantangan tersendiri: udara di dalam rumah terasa lebih panas, terutama di sore hari saat sinar matahari langsung menyinari bagian depan bangunan.
 
Meski begitu, bukan berarti rumah hadap barat tidak bisa nyaman. Dengan beberapa trik desain dan pemilihan material yang tepat, rumah tetap bisa terasa adem dan hemat energi. Berikut beberapa cara yang bisa diterapkan.
 
Baca selengkapnya di sini

2. 10 Tanaman TOGA yang Wajib Ada di Rumah, Cantik dan Menyehatkan!

Selain mempercantik tampilan rumah, tanaman juga bisa menjadi sumber kesehatan alami. Salah satunya adalah TOGA atau Tanaman Obat Keluarga, yang berfungsi sebagai obat tradisional dan bahan alami untuk menjaga kebugaran tubuh.
 
Menariknya, banyak tanaman toga yang mudah dirawat dan bisa tumbuh subur di halaman maupun pot kecil di rumah. Berikut beberapa jenis tanaman toga yang cocok ditanam di rumah, beserta manfaat dan cara merawatnya.
 
Baca selengkapnya di sini

3. 5 Model Kanopi Rumah Paling Populer, Cocok untuk Minimalis hingga Industrial

Tampilan fasad rumah sering kali menjadi kesan pertama yang menentukan karakter hunian. Salah satu elemen penting yang bisa mempercantik tampilan sekaligus berfungsi melindungi area luar adalah kanopi. Kini, desain kanopi tak hanya soal fungsi, tapi juga menjadi bagian dari estetika rumah modern.

Mulai dari gaya minimalis hingga industrial, ada banyak pilihan desain kanopi yang bisa membuat rumah Anda tampil lebih menawan. Berikut lima ide desain kanopi estetik yang bisa menjadi inspirasi untuk memperindah hunian kamu. 
 
Baca selengkapnya di sini
 
Cek Berita dan Artikel yang lain di
Google News

Viral! 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(KIE)




TERKAIT

BERITA LAINNYA

social
FOLLOW US

Ikuti media sosial medcom.id dan dapatkan berbagai keuntungan