Gubernur Jabar Ridwan Kamil, di Kota Depok. (Foto: ANTARA/Feru Lantara)
Gubernur Jabar Ridwan Kamil, di Kota Depok. (Foto: ANTARA/Feru Lantara)

Ridwan Kamil Pantau Langsung Penanganan Covid-19 di Bodebek

Antara • 02 Oktober 2020 15:12

"Kunci penganganan covid-19 adalah kebersamaan. Untuk itu perlu menyemangati agar kompak," ungkap dia.
 
Emil mengungkapkan ada beberapa catatan untuk kota penyangga Jakarta. Pertama, penanganan pasien covid-19 di Depok tidak bisa berbeda dengan Jakarta, karena virus tersebut tidak mengenal KTP. Bagi dia, tidak ada batas administrasi politik, sehingga penanganannya harus sama. 
 
"Tapi karena ada wilayah-wilayah batas administrasi politik, keputusan yang diambil disesuaikan dengan kearifan lokal," jelas dia.

Emil menambahkan pihaknya sudah koordinasi lebih baik di Jabodetabek, sebab keputusan di Jakarta memengaruhi wilayah regional Jawa Barat termasuk nasional.
 
Cek Berita dan Artikel yang lain di
Google News

Viral! 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(MEL)
  • Halaman :
  • 1
  • 2
Read All


TERKAIT

BERITA LAINNYA

social
FOLLOW US

Ikuti media sosial medcom.id dan dapatkan berbagai keuntungan