Jakarta: Gempa dengan magnitudo 4,6 menggoyang Distrik Ransiki, Kabupaten Manokwari Selatan, Papua Barat. Gempa terjadi sekitar pukul 03.32 WIB, Jumat, 21 Juli 2023.
Dilansir dari laman Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), pusat gempa berada di laut 40 kilometer (km) Timur Laut Ransiki dengan kedalaman 10 km. Titik koordinat gempa berada di 1,23 lintang selatan (LS)-134,41 bujur timur (BT).
Gempa dirasakan nyata dalam rumah di Ransiki. Terasa getaran seakan-akan ada truk berlalu.
Jakarta:
Gempa dengan magnitudo 4,6 menggoyang Distrik Ransiki, Kabupaten Manokwari Selatan,
Papua Barat. Gempa terjadi sekitar pukul 03.32 WIB, Jumat, 21 Juli 2023.
Dilansir dari laman Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (
BMKG), pusat gempa berada di laut 40 kilometer (km) Timur Laut Ransiki dengan kedalaman 10 km. Titik koordinat gempa berada di 1,23 lintang selatan (LS)-134,41 bujur timur (BT).
Gempa dirasakan nyata dalam rumah di Ransiki. Terasa getaran seakan-akan ada truk berlalu.
Cek Berita dan Artikel yang lain di
Google News
(AZF)