YOUR FASHION
Intip Warna Baru Tas Telfar yang Jadi Incaran Para Fashionista
Yuni Yuli Yanti
Selasa 15 Maret 2022 / 10:00
Jakarta: Telfar, merek aksesori fashion asal New York ini, baru saja meluncurkan koleksi terbarunya dengan rona warna kuning mustard yang sangat menarik perhatian.
Tas belanja Telfar terbuat dari kulit imitasi tiba-tiba ramai digunakan oleh para orang-orang di industri kreatif di Brooklyn, New York. Pasalnya, Tas rancangan Telfar Clemens ini menjadi tas paling viral di tahun 2020. Bahkan, kamu harus rebutan untuk mendapatkannya lho!
Nah, tepat pada 14 Maret 2022, Telfar meluncurkan warna mustard dalam jajaran koleksi tasnya yang ikonik. Seperti biasa tas tersebut tersedia dalam ukuran large, medium, dan small. Dan, tak hanya tas, warna baru tersebut juga hadir dalam bentuk topi dan ikat pinggang.
Mengutip dari Hypebae, koleksi ‘Corned Beef’ ini dibanderol mulai dari $95 atau Rp1,3 juta sampai $257 atau setara Rp3,6 juta.
Cek Berita dan Artikel yang lain di
Viral! 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(yyy)
Tas belanja Telfar terbuat dari kulit imitasi tiba-tiba ramai digunakan oleh para orang-orang di industri kreatif di Brooklyn, New York. Pasalnya, Tas rancangan Telfar Clemens ini menjadi tas paling viral di tahun 2020. Bahkan, kamu harus rebutan untuk mendapatkannya lho!
Nah, tepat pada 14 Maret 2022, Telfar meluncurkan warna mustard dalam jajaran koleksi tasnya yang ikonik. Seperti biasa tas tersebut tersedia dalam ukuran large, medium, dan small. Dan, tak hanya tas, warna baru tersebut juga hadir dalam bentuk topi dan ikat pinggang.
Mengutip dari Hypebae, koleksi ‘Corned Beef’ ini dibanderol mulai dari $95 atau Rp1,3 juta sampai $257 atau setara Rp3,6 juta.
Cek Berita dan Artikel yang lain di
Google News
Viral! 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(yyy)