Servis berkala sangat dianjurkan mencegah motor mogok di jalan. Medcom.id/M. Bagus Rachmanto
Servis berkala sangat dianjurkan mencegah motor mogok di jalan. Medcom.id/M. Bagus Rachmanto

Perawatan Kendaraan

Pentingnya Servis Ringan untuk Vitalitas Sepeda Motor

M. Bagus Rachmanto • 17 Agustus 2020 14:29

Sedangkan, ujarnya, cairan satu lagi berfungsi untuk menghilangkan kotoran berupa endapan lumpur dan membersihkan internal mesin, sehingga performa lebih maksimal. "Itulah kenapa disebut rasa mesin baru," ujar Marda.
 
Servis rutin untuk melakukan pengecekan, penyetelan ban, rem, radiator, aki, air filter, busi, ECU dan rantai. Merupakan perawatan motor dalam skala ringan yang disarankan untuk dilakukan setiap 5.000 KM atau 2-3 bulan sekali.
 
Selain itu servis 10.000 KM merupakan layanan servis motor lanjutan dari Servis Rutin yang dilakukan setiap 4-6 bulan penggunaan sepeda motor. Servis 10.000KM menggunakan cairan khusus yaitu X-Ten Auto Clean Up yang dicampur pada tangki bensin, lalu ada X-Ten Auto Tune Up yang dicampur ke dalam ruang oli untuk proses pembersihan kerak mesin sebelum diganto dengan oli X-Ten yang baru.

Soal biaya, konsumen cukup merogoh kocek mulai dari Rp39 ribu merupakan paket servis motor paling murah.
 
Untuk standar motoro dalam kondisi normal, servis tune up sudah cukup. Mungkin tambahan perbaikan pada penggantian spare part yang sudah tidak layak atau kerusakan akibat usia pakai.
 
Cek Berita dan Artikel yang lain di
Google News
(UDA)
  • Halaman :
  • 1
  • 2
Read All




TERKAIT

BERITA LAINNYA

social
FOLLOW US

Ikuti media sosial medcom.id dan dapatkan berbagai keuntungan