Pergantian oli mesin motor secara berkala berpengaruh terhadap kondisi mesin. Dok Medcom.id
Pergantian oli mesin motor secara berkala berpengaruh terhadap kondisi mesin. Dok Medcom.id

Tips Otomotif

5 Keuntungan Ganti Oli Mesin Rutin, Nomor Terakhir Paling Menarik

Ekawan Raharja • 15 Oktober 2021 13:00
 

4. Menjaga Performa Mesin

Pelumasan yang diganti secara rutin memastikan performa mesin tetap optimal. Federal Oil memiliki teknologi pelumas yang disebut Visco Elastic Molecules.
 
Teknologi ini bekerja meningkatkan kinerja dan akselerasi mekanikal dan membuat tarikan mesin menjadi ringan.
 

5. Hemat Biaya Perawatan

Rutin mengganti oli mesin juga bisa membuat biaya perawatan kendaraan menjadi lebih ringan dengan catatan penggantian pelumas mengacu pada interval yang direkomendasikan pabrikan.
 
Menurut Nurudin, penggantian pelumas mesin idealnya maksimal di 2.000 kilometer pemakaian atau 2 bulan masa pemakaian, mana yang tercapai lebih dulu.
 
Cek Berita dan Artikel yang lain di
Google News
(ERA)
Read All




TERKAIT

BERITA LAINNYA

social
FOLLOW US

Ikuti media sosial medcom.id dan dapatkan berbagai keuntungan