Kawasaki KLX150BF Model Year 2021. Kawasaki
Kawasaki KLX150BF Model Year 2021. Kawasaki

Motor Baru

Kawasaki KLX150 Bersolek, Cek Dahulu Ubahannya

Ekawan Raharja • 08 Januari 2021 15:00
 
Nah untuk perbedaan KLX150 dan KLX 150BF memang jelas ada di sektor penampilan. Selain itu, untuk sejumlah detail komponen yang digunakan juga berbeda, seperti KLX150 menggunakan suspensi depan model Telescopic dan KLX150BF menggunakan model Inverted Fork.
 
Konsumen sudah bisa memesan KLX150 dengan harga Rp30,9 juta dan KLX150BF seharga Rp34,9 juta (on the road Jakarta). Sedangkan untuk unitnya, pihak pabrikan menjanjikan sudah mulai melakukan pengiriman di Januari 2021 ini.
 
Nah bagaimana dengan penampilan baru KLX150 Series ini? Mengingat KLX150 Series juga memiliki lawan yang cukup sepadan yakni Honda CRF150L dan Yamaha WR 155 R.
 
Cek Berita dan Artikel yang lain di
Google News

Viral! 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(ERA)
  • Halaman :
  • 1
  • 2
Read All




TERKAIT

BERITA LAINNYA

social
FOLLOW US

Ikuti media sosial medcom.id dan dapatkan berbagai keuntungan