Merasakan kelincahan dan keunggulan Honda New CB150X di safety riding centre milik AHM. AHM
Merasakan kelincahan dan keunggulan Honda New CB150X di safety riding centre milik AHM. AHM

Test Ride

Perdana Jajal New CB150X, Jangkung dan Lincah

Ahmad Garuda • 14 Desember 2021 15:23


Sayangnya untuk pengetesan di jalan semi offroad seperti yang kami ekspektasikan sebelumnya tak disediakan. Tapi dari adanya speed bump lumayan tinggi, asumsi kenyemanan berkendara di jalan semi offroad sedikit terwakili. Tinggal membuktikannya di zona semi offroad yang sebenarnya.
 
Beberapa fitur yang cukup menarik adalah windscreen berukuran tinggi lalu ada full digital panel meter yang bisa menampilkan gear position, konsumsi bahan bakar rata-rata A & B, konsumsi bahan bakar instan, dan penunjuk waktu. 
 
Bagian yang cukup menarik adalah soal harga yang sangat menggiurkan. Dibanderol mulai Rp32,950 juta untuk versi reguler dan SE di harga RpRp33,450 juta, rasanya bakal jadi motor yang laris di pasar otomotif nasional. Jika ingin terlihat lebih adventure, tentu modifikasi jadi hal yang wajib.

Perdana Jajal New CB150X, Jangkung dan Lincah


 
Cek Berita dan Artikel yang lain di
Google News

Viral! 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(UDA)
  • Halaman :
  • 1
  • 2
Read All




TERKAIT

BERITA LAINNYA

social
FOLLOW US

Ikuti media sosial medcom.id dan dapatkan berbagai keuntungan