Pabrik BMW di Jerman sudah mulai memproduksi modul baterai. BMW
Pabrik BMW di Jerman sudah mulai memproduksi modul baterai. BMW

Industri Otomotif

BMW Lengkapi Fasilitas Pabrik dengan Produksi Modul Baterai

Ekawan Raharja • 06 Mei 2021 14:00

Kini secara keseluruhan, BMW sudah menginvestasikan total sekitar EUR790 juta untuk memperluas kapasitas produksi komponen drivetrain untuk kendaraan listrik di lokasi Dingolfing, Leipzig, Regensburg, dan Steyr antara tahun 2020 dan 2022.
 
"Kami melanjutkan jalur ini dnegan peluncuran produksi modul baterai dan lebih meningkatkan keberlangsungan masa depan pabrik untuk elektromobilitas," ungkap Direktur Pabrik BMW Group Leipzig, Hans-Peter Kemser.
 
Cek Berita dan Artikel yang lain di
Google News
(ERA)
  • Halaman :
  • 1
  • 2
Read All




TERKAIT

BERITA LAINNYA

social
FOLLOW US

Ikuti media sosial medcom.id dan dapatkan berbagai keuntungan