WISATA
3 Berita Terpopuler Gaya: Penginapan yang Vibe-nya Beda Hingga Kalender Kehamilan
Yatin Suleha
Rabu 21 Januari 2026 / 06:05
Jakarta: Pencinta traveling kini punya pilihan berbeda dari sebelumnya. Dalam rilis yang diberikan Airbnb, bagi wisatawan Indonesia, akomodasi kini bukan sekadar tempat untuk bermalam saja, melainkan jadi bagian penting dari pengalaman perjalanan itu sendiri.
Minat terhadap ruang-ruang unik yang memukau secara visual dan memberikan pengalaman mendalam semakin meningkat. Dalam rilis yang sama disebutkan, terdapat pertumbuhan pesat dalam minat untuk kategori penginapan unik di kalangan wisatawan Indonesia sepanjang tahun 2025.
Berikut ini, Medcom.id/gaya merangkum berita menarik yang terjadi sepanjang Selasa, 20 Januari 2026:
Ada pergeseran tren menuju akomodasi yang menawarkan karakter khas, kedekatan dengan alam, serta pengalaman budaya yang lebih mendalam. Contohnya, penginapan dengan fasilitas peternakan di Farmstay Manangel.
Pemesanan untuk kategori farm-stay juga mengalami pertumbuhan pada tahun 20251, mencerminkan minat yang semakin besar terhadap pengalaman outdoor.
Penginapan ini menarik bagi wisatawan yang ingin terkoneksi kembali dengan alam melalui kegiatan langsung seperti bertani serta menikmati kuliner dari bahan lokal yang autentik, menghadirkan ruang untuk beristirahat sejenak dari keramaian kota dan rutinitas digital.
Selengkapnya klik di sini
Imunisasi adalah salah satu upaya orang tua kepada anak untuk pencegahan yang sangat penting dalam melawan berbagai penyakit. Untuk melindungi anak secara penuh, perlu tahu jadwal imunisasi lengkap.
Vaksin merupakan antigen (mikroorganisma) yang diinaktivasi atau dilemahkan yang bila diberikan kepada orang yang sehat untuk menimbulkan antibodi spesifik terhadap mikroorganisma tersebut. Tujuannya adalah bila kemudian terpapar, akan kebal dan tidak terserang penyakit.
Sesuai dengan anjuran Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI), anak sangat disarankan untuk diberikan vaksin sesuai dengan jadwal yang telah dianjurkan. Mendapatkan vaksin pada anak sangat penting untuk perlindungan anak secara optimal.
Selengkapnya klik di sini
Saat wanita sedang berbadan dua, kondisinya tentu harus dipantau. Hal ini untuk mengetahui pertumbuhan janin dari awal hingga kelahiran tiba.
Dan salah satunya, bumil bisa menggunakan kalender kehamilan, yang merupakan catatan yang berfungsi untuk menghitung usia kehamilan sekaligus memperhitungkan kelahiran bayi.
Pun untuk memantau perkembangan janin dalam kandungan, agar jika terjadi masalah maka bisa sesegera mungkin melakukan penanganan.
Selengkapnya klik di sini
Cek Berita dan Artikel yang lain di
(TIN)
Minat terhadap ruang-ruang unik yang memukau secara visual dan memberikan pengalaman mendalam semakin meningkat. Dalam rilis yang sama disebutkan, terdapat pertumbuhan pesat dalam minat untuk kategori penginapan unik di kalangan wisatawan Indonesia sepanjang tahun 2025.
Berikut ini, Medcom.id/gaya merangkum berita menarik yang terjadi sepanjang Selasa, 20 Januari 2026:
1. No More Hotel Biasa! 2026 Waktunya Explore Penginapan yang 'Vibe'-nya Beda
Ada pergeseran tren menuju akomodasi yang menawarkan karakter khas, kedekatan dengan alam, serta pengalaman budaya yang lebih mendalam. Contohnya, penginapan dengan fasilitas peternakan di Farmstay Manangel.
Pemesanan untuk kategori farm-stay juga mengalami pertumbuhan pada tahun 20251, mencerminkan minat yang semakin besar terhadap pengalaman outdoor.
Penginapan ini menarik bagi wisatawan yang ingin terkoneksi kembali dengan alam melalui kegiatan langsung seperti bertani serta menikmati kuliner dari bahan lokal yang autentik, menghadirkan ruang untuk beristirahat sejenak dari keramaian kota dan rutinitas digital.
Selengkapnya klik di sini
2. Save Jadwal Imunisasi Anak Sesuai Umur Biar Si Kecil Tetap Sehat Ya Moms!
Imunisasi adalah salah satu upaya orang tua kepada anak untuk pencegahan yang sangat penting dalam melawan berbagai penyakit. Untuk melindungi anak secara penuh, perlu tahu jadwal imunisasi lengkap.
Vaksin merupakan antigen (mikroorganisma) yang diinaktivasi atau dilemahkan yang bila diberikan kepada orang yang sehat untuk menimbulkan antibodi spesifik terhadap mikroorganisma tersebut. Tujuannya adalah bila kemudian terpapar, akan kebal dan tidak terserang penyakit.
Sesuai dengan anjuran Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI), anak sangat disarankan untuk diberikan vaksin sesuai dengan jadwal yang telah dianjurkan. Mendapatkan vaksin pada anak sangat penting untuk perlindungan anak secara optimal.
Selengkapnya klik di sini
3. Kamu Lagi Menghitung Hari Menuju Persalinan, Sudah Cek Kalender Kehamilan Belum?
Saat wanita sedang berbadan dua, kondisinya tentu harus dipantau. Hal ini untuk mengetahui pertumbuhan janin dari awal hingga kelahiran tiba.
Dan salah satunya, bumil bisa menggunakan kalender kehamilan, yang merupakan catatan yang berfungsi untuk menghitung usia kehamilan sekaligus memperhitungkan kelahiran bayi.
Pun untuk memantau perkembangan janin dalam kandungan, agar jika terjadi masalah maka bisa sesegera mungkin melakukan penanganan.
Selengkapnya klik di sini
Cek Berita dan Artikel yang lain di
Google News
(TIN)