Metrotvnews.com, Kuningan: Warga menggelar tradisi adat Seren Taun di Cigugur, Kuningan, Jawa Barat, Kamis (14/9/2017). Tradisi seren taun adalah ungkapan syukur dan doa masyarakat sunda atas suka duka yang mereka alami terutama di bidang pertanian selama setahun yang telah berlalu dan tahun yang akan datang. Seren taun dilaksanakan setiap tanggal 22 Bulan Rayagung sebagai bulan terakhir dalam perhitungan kalender sunda. ANTARA/Dedhez Anggara Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News