Metrotvnews.com, Donggala: Sekelompok peserta memainkan alat musik sambil berkeliling kampung untuk membangunkan warga bersahur saat mengikuti 'Festival Musik Sahur Ramadan' di Desa Wani, Kabupaten Donggala, Sulawesi Tengah, Minggu (26/6/2016) dini hari. Selain menjadi tradisi dan rutin dilaksanakan setiap tahunnya untuk membangunkan umat muslim bersahur, lomba musik sahur itu juga bertujuan untuk mempererat tali silaturahmi antar warga sekaligus menjadi hiburan di bulan Ramadan. ANTARA/Mohamad Hamzah Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News