Metrotvnews.com, Aceh: Tari Saman 10.001 yang berlangsung di stadion Seribu Bukit, Blang Kejeren, Gayo Lues, Aceh, Minggu (13/8/2017) berhasil memecahkan rekor Museum Rekor Dunia-Indonesia (MURI). Jumlah peserta tari saman tersebut sebanyak 12.262 orang atau melebihi dari yang ditergetkan sebanyak 10.001 penari. ANTARA/Irwansyah Putra Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News