Metrotvnews.com: Seperti kota lain di jalur selatan Jawa, Kebumen, Jawa Tengah, juga memiliki koleksi wisata pantai yang indah. Salah satunyaPantai Karangbolong di Kecamatan Buayan dengan daya tarik utama lorong panjang yang menembus batu karang dan gua sarang burung walet. Sayangnya infrastruktur pendukungnya masih kurang. Antara Foto/Indika Wahyu Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News