Joki berusaha memacu kambing-kambingnya dalam lomba karapan kambing di Carangwulung, Jombang, Jawa Timur, Minggu (27/8/2017).
Joki berusaha memacu kambing-kambingnya dalam lomba karapan kambing di Carangwulung, Jombang, Jawa Timur, Minggu (27/8/2017).
Berbeda dengan karapan sapi, menjadi joki karapan kambing jauh lebih sulit. Diperlukan keahlian dan kesabaran untuk mengarahkan kambing hingga garis finis.
Berbeda dengan karapan sapi, menjadi joki karapan kambing jauh lebih sulit. Diperlukan keahlian dan kesabaran untuk mengarahkan kambing hingga garis finis.
Tidak gampang untuk mengarahkan pasangan kambing untuk mencapai garis finis. Kadang-kadang ada yang berbelok dan menabrak pagar pembatas. Gelak tawa pun pecah melihat kelucuan kambing-kambing tersebut.
Tidak gampang untuk mengarahkan pasangan kambing untuk mencapai garis finis. Kadang-kadang ada yang berbelok dan menabrak pagar pembatas. Gelak tawa pun pecah melihat kelucuan kambing-kambing tersebut.
Namun inilah yang justru menarik bagi penonton, sekaligus tantangan bagi joki untuk 'membawa' kambing-kambingnya hingga garis finis.
Namun inilah yang justru menarik bagi penonton, sekaligus tantangan bagi joki untuk 'membawa' kambing-kambingnya hingga garis finis.

Serunya Karapan Kambing di Jombang

27 Agustus 2017 17:29
Metrotvnews.com, Jombang: Warga Desa Carangwulung, Kecamatan Wonosalam, Jombang, Jawa Timur punya agenda tahunan unik, yakni karapan kambing. Selain untuk memeriahkan HUT ke-72 RI, lomba ini juga untuk meningkatkan motivasi para peternak dan memajukan wisata desa tersebut. AFP/Juni Kriswanto

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News


(WWD)

Rona