Kudus: Empat bayi lahir di tahun kabisat tepat pada 29 Februari 2020 di Rumah Sakit Aisyiyah Kudus, Kudus, Jawa Tengah. Dengan begitu, bayi-bayi ini akan merayakan ulang tahun setiap empat tahun sekali. ANTARA FOTO/Yusuf Nugroho Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News