Metrotvnews.com, Morotai: Jika anda berkunjung ke Maluku Utara, jangan lewatkan destinasi wisata yang satu ini. Namanya adalah Pulau Dodola. Pulau Dodola merupakan destinasi favorit wisatawan dengan keindahan alam dan biota lautnya. ANTARA/Hafidz Mubarak A Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News