Warga mengikuti kirab saat acara Merti Kali bertajuk 'Memuliakan Air, Merajut Budaya' di Kali Kuning, Sempu, Wedomartani, Sleman, DI Yogyakarta, Kamis (28/9/2017).
Warga mengikuti kirab saat acara Merti Kali bertajuk 'Memuliakan Air, Merajut Budaya' di Kali Kuning, Sempu, Wedomartani, Sleman, DI Yogyakarta, Kamis (28/9/2017).
Acara yang digagas Komunitas Pelestari Kali Kuning tersebut sebagai bentuk keprihatinan hilangnya sejumlah sumber mata air di kawasan itu, serta kampanye kepada masyarakat agar menjaga air yang merupakan sumber kehidupan.
Acara yang digagas Komunitas Pelestari Kali Kuning tersebut sebagai bentuk keprihatinan hilangnya sejumlah sumber mata air di kawasan itu, serta kampanye kepada masyarakat agar menjaga air yang merupakan sumber kehidupan.
Warga melakukan ritual pemgambilan air saat acara Merti Kali di Kali Kuning, Sempu, Wedomartani, Sleman.
Warga melakukan ritual pemgambilan air saat acara Merti Kali di Kali Kuning, Sempu, Wedomartani, Sleman.

Upaya Jaga Sumber Mata Air dengan Merti Kali

28 September 2017 15:42
Metrotvnews.com, Sleman: Warga menggelar acara Merti Kali di Kali Kuning, Sempu, Wedomartani, Sleman, DI Yogyakarta, Kamis (28/9/2017). Acara tersebut menjadi bentuk keprihatinan akan hilangnya sejumlah sumber mata air di kawasan itu, serta kampanye kepada masyarakat agar menjaga air yang merupakan sumber kehidupan. ANTARA/Andreas Fitri Atmoko

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News


(WWD)

Rona kebudayaan