Ribuan Peserta Ikuti Kirab Budaya Lintas Agama di Malang
Seniman Jaran Kecak dari Lumajang mengikuti Kirab Budaya Lintas Agama di depan Balai Kota Malang.
Seniman Jaran Kecak dari Lumajang mengikuti Kirab Budaya Lintas Agama di depan Balai Kota Malang.

Ribuan Peserta Ikuti Kirab Budaya Lintas Agama di Malang

18 Juli 2016 09:25
Metrotvnews.com, Malang: Umat Tionghoa menggotong patung dewa dalam Kirab Budaya Lintas Agama di depan Balaikota Malang, Jawa Timur, Minggu (17/7/2016). Kirab budaya yang diadakan setiap 3 tahun sekali tersebut menampilkan kesenian dari berbagai etnis dan diikuti sekitar 2.500 peserta sebagai upaya menunjukkan kerukunan antaretnis melalui budaya. ANTARA/Ari Bowo Sucipto

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News


(WWD)

Rona kebudayaan