Mahasiswa yang tergabung Teater Kampus Unhas melakukan aksi tearikal di depan Kampus Universitas Hasanuddin, Makassar, Sulawesi Selatan, Senin (2/5) dini hari. Dalam aksi memperingati Hari Pendidikan Nasional, mereka mengkritisi sistem pendidikan nasional yang dinilai tidak berjalan serta pemerataan pendidikan. ANTARA/Sahrul Manda Tikupadang
Mahasiswa yang tergabung Teater Kampus Unhas melakukan aksi tearikal di depan Kampus Universitas Hasanuddin, Makassar, Sulawesi Selatan, Senin (2/5) dini hari. Dalam aksi memperingati Hari Pendidikan Nasional, mereka mengkritisi sistem pendidikan nasional yang dinilai tidak berjalan serta pemerataan pendidikan. ANTARA/Sahrul Manda Tikupadang
Siswa sekolah dasar mengikuti upacara peringatan Hari Pendidikan Nasional di lapangan Hiraq, Lhokseumawe, Provinsi Aceh, Senin. Peringatan bertema 'Nyalakan Pelita, Terangkan Cita-cita' itu disertai penyerahan penghargaan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan kepada 15 sekolah SMP/SMA sederajat sebagai Indek Integritas Penyelenggaran Ujian Nasional di Aceh. ANTARA/Rahmad
Siswa sekolah dasar mengikuti upacara peringatan Hari Pendidikan Nasional di lapangan Hiraq, Lhokseumawe, Provinsi Aceh, Senin. Peringatan bertema 'Nyalakan Pelita, Terangkan Cita-cita' itu disertai penyerahan penghargaan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan kepada 15 sekolah SMP/SMA sederajat sebagai Indek Integritas Penyelenggaran Ujian Nasional di Aceh. ANTARA/Rahmad
Seribuan siswa SD dan SMP membawakan tari Topeng Bapang di depan balai kota Malang, Jawa Timur, Senin. ANTARA/Ari Bowo Sucipto
Seribuan siswa SD dan SMP membawakan tari Topeng Bapang di depan balai kota Malang, Jawa Timur, Senin. ANTARA/Ari Bowo Sucipto
Siswa SD Jabungan membawa poster berisi pesan tentang Hari Pendidikan Nasional saat pawai di Banyumanik, Semarang, Jawa Tengah, Senin. ANTARA/Aditya Pradana Putra
Siswa SD Jabungan membawa poster berisi pesan tentang Hari Pendidikan Nasional saat pawai di Banyumanik, Semarang, Jawa Tengah, Senin. ANTARA/Aditya Pradana Putra
Relawan Kelas Inspirasi Jambi yang juga pegiat fotografi Riko Mappedeceng (kiri) mengajarkan dasar-dasar fotografi kepada pelajar SDN 68 Kota Jambi di Danau Sipin, Jambi, Senin (2/5). Dalam rangka memperingati Hari Pendidikan Nasional, puluhan relawan serentak memberikan pengajaran di 25 SDN pinggiran di daerah itu melalui program Kelas Inspirasi Jambi. ANTARA/Wahdi Septiawan
Relawan Kelas Inspirasi Jambi yang juga pegiat fotografi Riko Mappedeceng (kiri) mengajarkan dasar-dasar fotografi kepada pelajar SDN 68 Kota Jambi di Danau Sipin, Jambi, Senin (2/5). Dalam rangka memperingati Hari Pendidikan Nasional, puluhan relawan serentak memberikan pengajaran di 25 SDN pinggiran di daerah itu melalui program Kelas Inspirasi Jambi. ANTARA/Wahdi Septiawan

Hari Pendidikan Nasional Diperingati di Berbagai Daerah

02 Mei 2016 13:01
Metrotvnews.com, Makassar: Hari Pendidikan Nasional yang jatuh setiap 2 Mei diperingati pelajar di berbagai daerah di Indonesia, Senin (2/5/2016). Peringatan diisi dengan berbagai kegiatan. ANTARA

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News


(WWD)

News hari pendidikan nasional