Ini dia daftar smartphone Android dan iPhone yang mendukung layanan eSIM.
Ini dia daftar smartphone Android dan iPhone yang mendukung layanan eSIM.

Ini HP Android dan iPhone yang Dukung eSIM

Lufthi Anggraeni • 06 April 2024 09:00
Jakarta: Layanan Embedded Subscriber Identity Modul (eSIM) atau kartu SIM tanpa fisik telah tersedia di Indonesia. Sejumlah operator Tanah Air telah menyediakan layanan eSIM via laman resminya.
 
Kendati telah tersedia, kamu perlu memastikan terlebih dahulu tipe smartphone yang kamu gunakan dengan eSIM, sebab layanan ini memerlukan ponsel yang kompatibel dengan dan tidak semua ponsel kompatibel dengan eSIM. Berikut daftar smartphone Android dan iPhone yang kompatibel dengan layanan eSIM.
 
Baca Juga: Indosat Sekarang Punya eSim, Begini Cara Pakainya

iPhone
1. iPhone 15
2. iPhone 15 Plus
3. iPhone 15 Pro
4. iPhone 15 Pro Max
5. iPhone 14
6. iPhone 14 Plus
7. iPhone 14 Pro
8. iPhone 14 Pro Max
9. iPhone 13
10. iPhone 13 Mini
11. iPhone 13 Pro
12. iPhone 13 Pro Max
13. iPhone 12
14. iPhone 12 Mini
15. iPhone 12 Pro
16. iPhone 12 Pro Max
17. iPhone 11
18. iPhone 11 Pro
19. iPhone 11 Max
20. iPhone XS
21. iPhone XS Max
22. iPhone XR
23. iPhone SE (2020 dan 2022)
 
Android
Xiaomi
1. Xiaomi Redmi Note 13 Pro
2. Xiaomi Redmi Note 13 Pro+
3. Xiaomi 12T Pro
4. Xiaomi 13 Lite
5. Xiaomi 13T
6. Xiaomi 13T Pro
 
Baca Juga: Kartu Perdana dan e-SIM XL Kini Bisa Dibeli Online dan Diantar, Begini Caranya
 
Samsung
1. Samsung S24
2. Samsung S24+
3. Samsung S24 Ultra
4. Samsung S23
5. Samsung S23+
6. Samsung S23 Ultra
7. Samsung Galaxy S22
8. Samsung Ultra 5G
9. Samsung Galaxy S22+ Ultra 5G
10. Samsung Galaxy S22 5G
11. Samsung Galaxy S21 5G
12. Samsung Galaxy S21 Ultra 5G
13. Samsung Galaxy S21+ 5G
14. Samsung Galaxy S20 & S20+
15. Samsung Galaxy Z Flip
16. Samsung Galaxy Z Flip3 5G
17. Samsung Galaxy Z Fold3
19. Samsung Galaxy Z Fold2
20. Samsung Galaxy Fold
21. Samsung Galaxy Note 20 Ultra
22. Samsung Galaxy Note 20+
23. Samsung Galaxy Note 20
24. Samsung Z Flip 4 5G
25. Samsung Z Fold 4 5G
26. Samsung Z Flip 5 5G
27. Samsung Z Fold 5 5G
 
Oppo
1. Oppo Find X5 Pro
2. Oppo Find X3 Pro
3. Oppo Find X5
4. Oppo A55s 5G
5. Oppo Reno 5 A
6. Oppo Find N2 Flip
 
Huawei
1. Huawei P40
2. Huawei P40 Pro
3. Huawei Mate P40 Pro
 
Untuk membeli eSIM, kamu mungkin perlu memeriksa situs resmi operator seluler di Indonesia, termasuk Indosat, Telkomsel dan XL. Di situs ini, kamu juga bisa mendapatkan informasi soal paket eSIM yang ditawarkan operator.
 
Cek Berita dan Artikel yang lain di
Google News

Viral! 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(MMI)




TERKAIT

BERITA LAINNYA

social
FOLLOW US

Ikuti media sosial medcom.id dan dapatkan berbagai keuntungan