Akibat gangguan yang dialami Path, tagar #EnakanJugaTwitter muncul sebagai trending topic di Twitter. Beberapa pengguna menggunakan tagar ini untuk menuangkan keluhan terkait gangguan tersebut. Namun, tidak sedikit juga yang menuangkan sisi positif dari Twitter yang mereka rasakan saat menggunakan media sosial ini.
Pathh erorrr pada kepusingann,, balik lagi ke twitter #enakanjugatwitter
— Echie Siahaya (@EchieBigg) March 4, 2016
#EnakanJugaTwitter dapet informasi terupdate. Emangsih, nggak bisa pamer tempat, paling ya seringnya curcol. Wkwk
— arvi ! (@arvirpy) March 4, 2016
Tagar ini juga menampilkan akun @daraprayoga pada kolom Related Search di sisi kiri halaman. Akun milik pengguna bernama Oka ini diperkirakan sebagai pengguna pertama yang mencetuskan tagar tersebut, dan memicu reaksi pengguna lain yang kerap menyebut akunnya pada tweet dengan tagar #EnakanJugaTwitter ini.Jendela informasi berita nusantara yang bikin kita 'melek' politik.#EnakanJugaTwitter
— Joel Proklamator (@curhatanJoel) March 4, 2016
Cek Berita dan Artikel yang lain di
Google News
Viral! 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id