RT menyebutkan bahwa Robot Drinky dapat melakukan beberapa hal yang biasa dilakukan oleh teman minum Anda. Seperti yang dapat Anda lihat pada video di bawah ini, ia dapat menyentuhkan gelas yang ia pegang dengan gelas Anda, sebelum meminum cairan yang ada dalam gelasnya. Cairan yang ia minum akan masuk ke botol yang menjadi perutnya.
Setelah minum, pipi Robot Drinky akan bersemu merah, layaknya seseorang saat mabuk. Satu-satunya hal yang harus Anda lakukan setelah menggunakan Robot Drinky adalah mengosongkan botol yang menjadi bagian perutnya.
Inilah video dari Robot Drinky.
Cek Berita dan Artikel yang lain di
Google News