Pemakaman Iwata dihadiri Reggie Fils-Aime, presiden Nintendo Amerika dan Shigeru Miyamoto dan Genyo Takeda, dua orang yang kini memegang kendali atas Nintendo.
Wall Street Journal melaporkan, dalam eulogi yang diadakan kemarin, Jumat (17/6/2015) Takeda menyebutkan bahwa dia dan Miyamoto akan bekerja untuk menyelesaikan segala sesuatu yang telah Iwata mulai. Dia lalu menambahkan bahwa benih yang telah Iwata tanam, suatu hari akan tumbuh menjadi bunga yang, dia berkata, "membuat banyak orang di seluruh dunia tersenyum." (Polygon)
Cek Berita dan Artikel yang lain di
Google News