medcom.id, Jakarta: Musim mudik sudah lewat, bahkan sekarang menjadi momen penting untuk menyusun strategi menghadapi akhir tahun. Namun bagi beberapa konsumen PT Kia Mobil Indonesia (KMI) yang beruntuny, momen mudik jadi tak terlupakan. Apalagi yang memenangi program ‘Service Pra-mudik Berhadiah Liburan ke Korea’.
Program ini diselenggarakan pada 15 Juni–11 Juli lalu, dalam rangka menyambut hari Raya Idul Fitri 1436 H. Program ini sebagai bentuk apresiasi PT Kia Mobil Indonesia kepada pelanggan setia yang servis di bengkel resmi Kia di seluruh Indonesia.
Proses pengumuman undian dilakukan pada 29 Juli lalu, di hadapan pejabat notaris, dinas sosial, perwakilan pendukung program (Total Oil Indonesia dan Q8 Oil) serta perwakilan manajemen KMI.
Tentunya ini menjadi langkah mereka untuk meraih simpati dari konsumen. Apalagi pada kondisi pasar otomotif yang masih lesu seperti ini. Tapi sangat disayangkan, karena brand asal Korea yang satu ini rupanya tak ikut serta dalam hiruk-pikuk pameran otomotif (GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2015 yang akan diselenggarakan pada 20-30 Agustus mendatang.
Padahal momentum tersebut disinyalir menjadi titik kebangkitan pasar otomotif nasional untuk menjadi lebih baik di semester kedua.
Pemenang Grand Prize Liburan ke Korea
1. Lukman, Kia Siloam Pasteur, Bandung
2. Asrul S.S, Kia Kars Inti Amanah, Makassar
medcom.id, Jakarta: Musim mudik sudah lewat, bahkan sekarang menjadi momen penting untuk menyusun strategi menghadapi akhir tahun. Namun bagi beberapa konsumen PT Kia Mobil Indonesia (KMI) yang beruntuny, momen mudik jadi tak terlupakan. Apalagi yang memenangi program ‘
Service Pra-mudik Berhadiah Liburan ke Korea’.
Program ini diselenggarakan pada 15 Juni–11 Juli lalu, dalam rangka menyambut hari Raya Idul Fitri 1436 H. Program ini sebagai bentuk apresiasi PT Kia Mobil Indonesia kepada pelanggan setia yang servis di bengkel resmi Kia di seluruh Indonesia.
Proses pengumuman undian dilakukan pada 29 Juli lalu, di hadapan pejabat notaris, dinas sosial, perwakilan pendukung program (Total Oil Indonesia dan Q8 Oil) serta perwakilan manajemen KMI.
Tentunya ini menjadi langkah mereka untuk meraih simpati dari konsumen. Apalagi pada kondisi pasar otomotif yang masih lesu seperti ini. Tapi sangat disayangkan, karena
brand asal Korea yang satu ini rupanya tak ikut serta dalam hiruk-pikuk pameran otomotif (GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2015 yang akan diselenggarakan pada 20-30 Agustus mendatang.
Padahal momentum tersebut disinyalir menjadi titik kebangkitan pasar otomotif nasional untuk menjadi lebih baik di semester kedua.
Pemenang Grand Prize Liburan ke Korea
1. Lukman, Kia Siloam Pasteur, Bandung
2. Asrul S.S, Kia Kars Inti Amanah, Makassar
Cek Berita dan Artikel yang lain di
Google News
(UDA)