Iran: Iran memamerkan drone militernya menjelang latihan tempur di provinsi Semnan pada Selasa, 5 Januari 2020 yang digelar untuk sejumlah skenario.
Tampak dari ratusan drone yang dipamerkan, ada “drone bunuh diri” yang akan digunakan dalam skenario tempur udara-ke-udara dan udara-ke-darat.
Hal ini sebagai reaksi dari tindakan AS menerbangkan dua pembom B-52 ke Timur Tengah.
Hubungan Iran dan AS terus memanas satu tahun terakhir, setelah Jenderal Iran, Qasem Soleimani terbunuh oleh drone AS tahun lalu. AFP Photo/Iranian Army office
(KHL)