Jakarta: Aktris Laura Basuki mengaku merasa terhormat dapat memerankan sosok atlet bulu tangkis Susi Susanti dalam film "Susi Susanti: Love All". Hal tersebut diungkapkan saat pemutaran perdana film Susi Susanti: Love All" di Jakarta, Selasa, 22 Oktober 2019. Antara Foto/Muhammad Adimaja Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News