Metrotvnews.com, Los Angeles: Aktris senior AS, Doris Roberts meninggal dunia di usia 90 tahun pada Minggu (17/4/2016) waktu setempat. Penyebab kematian aktris yang terkenal lewat perannya dalam komedi televisi 'Everybody Loves Raymond' tersebut belum diketahui. AFP Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News