Jakarta: Penyanyi dangdut jebolan ajang pencarian bakat Dangdut Academy, Septyan Arochman alias Daffa (27), menangis sambil menundukkan kepala saat mengungkapkan penyesalan terkait penyalahgunaan narkoba, Senin, 7 Oktober 2019. Daffa ditangkap polisi karena mengonsumsi narkoba. Antara Foto/M Risyal Hidayat Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News