Jakarta: Presiden Joko Widodo menyempatkan diri menyapa sejumlah talenta muda dari berbagai daerah, yang akan tampil dalam konser bertajuk 'Talenta Muda Bhineka Tunggal Ika' di Istana Negara, Jakarta, Jumat, 23 Agustus 2019 malam. Antara Foto/Akbar Nugroho Gumay Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News