Di bawah ini, Medcom.id menyajikan rangkuman dari masing-masing berita teknologi terpopuler dilengkapi dengan tautan yang dapat diakses untuk menuju berita lengkap dari tiga berita teknologi terpopuler.
1. Berita Teknologi Terpopuler, Samsung Galaxy S23 Series
Medcom.id merangkum berita teknologi terpopuler atau berita yang paling banyak dibaca pada hari Kamis, 2 Februari 2023 yang mungkin terlewat oleh pembaca Medcom.id.
Di bawah ini, Medcom.id menyajikan rangkuman dari masing-masing berita teknologi terpopuler dilengkapi dengan tautan yang dapat diakses untuk menuju berita lengkap dari tiga berita teknologi terpopuler.
Bagaimana tanggapan anda mengenai artikel ini?
Baca “Berita Teknologi Terpopuler, Samsung Galaxy S23 Series” di sini.
2. Kementerian PPPA dan Huawei Indonesia Kebut Pengembangan Talenta Digital Perempuan
Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Kemen PPPA) dan Huawei Indonesia telah menandatangani Nota Kesepahaman (MoU) untuk berkolaborasi dalam mempersiapkan generasi pemimpin digital perempuan di Indonesia di masa depan.
MoU ditandatangani oleh Sekretaris Kemen PPPA, Pribudiarta Nur Sitepu dan Vice President, Director of the Board, Huawei Indonesia James Sun, disaksikan oleh Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, Bintang Puspayoga, dan CEO Huawei Indonesia, Hailong Guo, di Huawei Innovation Center di Jakarta.
Baca “Kementerian PPPA dan Huawei Indonesia Kebut Pengembangan Talenta Digital Perempuan” di sini.
3. Red Hat Berambisi Capai Net Zero Emisi Gas Rumah Kaca 2030
Red Hat mengumumkan ambisinya untuk mencapai net zero emisi gas rumah kaca dalam operasionalnya pada 2030 untuk mengatasi krisis iklim global.
Target net zero 2030 Red Hat mengikuti jalur yang selaras dengan sains untuk membatasi pemanasan global hingga 1,5 derajat Celcius di atas level pra-industri, dan mencakup emisi scope 1 dan scope 2, serta scope 3 yang terkait dengan konsumsi listrik Red Hat di pusat data kolokasi pihak ketiga.
Baca “Red Hat Berambisi Capai Net Zero Emisi Gas Rumah Kaca 2030” di sini.