"Simulator kapal ini menggunakan software dipadukan dengan navigator, horn, serta radar. Hal ini membuat pengguna menjadi nahkoda yang berlayar di tengah lautan Indonesia," tutur presenter Metro TV, Jason Sambouw dalam tayangan Good News Today di Metro TV, Selasa, 28 Juni 2022.
Kementerian Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi (Kemendikbud Ristek) mengadakan pameran ini sebagai wadah kreasi anak bangsa. Tujuannya adalah bisa bersaing dengan produk di mancanegara.
Bagaimana tanggapan anda mengenai artikel ini?
"Kreasi dalam negeri ini diharapkan dapat memenuhi kebutuhan kependudukan vokasi dan dunia industri," tutup Jason. (Fauzi Pratama Ramadhan)