Hamilton langsung tancap gas di Monza. Menyusul di belakang Hamilton ada Nico Rosberg. Ia menorehkan catatan waktu 1 menit 21.613 detik.
Lalu, ada Sebastian Vettel di posisi tiga. Rekan setim, Kimi Raikkonen berada di posisi keempat dan Valtteri Bottas berada di posisi kelima.
Keberhasilan ini membuat Hamilton mampu meraih pole ketujuh musim ini. Sekaligus juga, menjadi pole kelima Hamilton di Monza.
Berikut hasil kualifikasi GP Italia:

Cek Berita dan Artikel yang lain di
Google News