Catatan tersebut berhasil mengalahkan Lewis Hamilton yang menempati peringkat kedua. Kedua pembalap tersebut berselisih 0,326 detik.
Kemudian, dua pembalap tersebut diikuti oleh dua pembalap Ferrari, Sebastian Vettel dan Kimi Raikkonen. Vettel sukses menempati peringkat ketiga, sedangkan Raikkonen finis di peringkat keempat.
Posisi kelima dan keenam berhasil ditempati pembalap Red Bull, Max Verstappen dan Daniel Ricciardo. Diikuti oleh pasangan McLaren Honda Fernando Alonso dan Jenson Button.
Sementara itu, pembalap Indonesia Rio Haryanto harus puas finis di peringkat ke-21. Ia berada di atas posisi rekan setimnya, Pascal Wehrlein.
Berikut hasil lengkap sesi latihan bebas pertama GP Jerman, Jumat 29 Juli:
Cek Berita dan Artikel yang lain di
Google News