Nico Rosberg. (Foto: AFP/ Yuya Shino)
Nico Rosberg. (Foto: AFP/ Yuya Shino)

Free Practice II GP Jepang

Tampil Impresif, Rosberg Sapu Bersih Dua Free Practice GP Jepang

Alfa Mandalika • 07 Oktober 2016 16:10
medcom.id, Suzuka: Pembalap Mercedes, Nico Rosberg mampu menjadi yang terbaik pada sesi latihan bebas pertama dan kedua GP Jepang. Rosberg mengungguli rekan setim, Lewis Hamilton.
 
Rosberg mencatatkan waktu terbaik 1 menit 32.250 detik pada sesi latihan bebas kedua. Sedangkan Hamilton hanya menorehkan 1 menit 32.322 detik.
 
Disusul pembalap Ferrari, Kimi Raikkonen yang berada di posisi ketiga dengan catatan waktu 1 menit 32.573 detik. 

Baca: Rio Haryanto Mendampingi Manor Berlaga di Jepang


Sebelumnya, Ferrari berhasil menempatkan dua pembalap di belakang Mercedes. Namun pada sesi latihan bebas kedua, Sebastian Vettel hanya berada di posisi kelima.

Berikut hasil lengkap sesi latihan bebas II GP Jepang:
 
Tampil Impresif, Rosberg Sapu Bersih Dua <i>Free Practice</i> GP Jepang
 
Video: Sean Gelael Petik Pelajaran Berharga dari Jean Alessi

 
Cek Berita dan Artikel yang lain di
Google News
(ASM)




TERKAIT

BERITA LAINNYA

social
FOLLOW US

Ikuti media sosial medcom.id dan dapatkan berbagai keuntungan