Metrotvnews.com, Jakarta: Yamaha memanfaatkan benar momentum keunggulannya memimpin pasar skutik premium. Di dalam ajang Indonesia Motor Show (IMOS) 2016, di Jakarta Convention Centre, Jakarta, Rabu (2/11/2016) petang, mereka meluncurkan andalan barunya di segmen tersebut, Aerox 155 yang sporty. Yamaha belum mengumumkan harganya, tapi sudah mulai membuka indent. (MTVN/Luhur) Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News