Jakarta: PT Toyota Motor Manufacturing Indonesia (TMMIN) mengumumkan pencapaian satu juta unit ekspor mobil berstatus completely built-up (CBU) di IPC Car Terminal, Tanjung Priok, Jakarta pada Rabu, 5 September 2018. Ini merupakan hasil kumulatif sejak ekspor perdana ke Brunei Darussalam, 30 tahun silam. Medcom.id/Ekawan Raharja Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News