Jakarta: Anthony Sinisuka Ginting, sukses merengkuh gelar juara Daihatsu Indonesia Masters 2020. Tunggal putra andalan Indonesia ini jadi juara setelah mengalahkan Anders Antonsen dengan skor 17-21, 21-15, dan 21-9 di Istora Senayan, Jakarta, Minggu, 19 Januari 2020. Antara Foto Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News