Bogota: Pembalap sepeda Egan Bernal, orang Amerika Latin pertama yang menjuarai Tour de France, mendapatkan sambutan bagai pahlawan dari ribuan orang kota kelahirannya Zipaquira, Kolombia, Rabu, 7 Agustus 2019 waktu setempat. AFP Photo/Juan Barreto Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News