Jakarta: Puluhan korban PHK PT Freeport Indonesia mendatangi gedung KPK, Jakarta, Kamis, 6 September 2018. Kedatangan mereka untuk menanyakan kembali hasil pelaporan yang telah diadukan yakni dugaan adanya gratifikasi PT Freeport Indonesia terhadap sejumlah hakim di Pengadilan Negeri Timika, Papua dalam menangangi kasus sengketa PHK pekerja. Antara Foto/Sigid Kurniawan Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News