Bozhou: Sejumlah petugas memakai APD saat menyemprotkan disinfektan di sebuah sekolah menjelang semester baru di Bozhou, Tiongkok, Senin, 23 Agustus 2021.
Sejumlah sekolah di Tiongkok bersiap menyambut semester baru setelah untuk pertama kalinya tidak ada kasus baru penularan Covid-19 secara lokal sejak Juli lalu.
Sementara itu, jumlah angka kematian juga tetap bertahan di 4.636 kasus sejak terjadinya pandemi pada akhir 2019. AFP Photo/STR/China OUT Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News