\ Susunan Pemain Juventus vs AC Milan
Laga melawan Milan menandai 20 tahun kiprah Buffon sebagai pesepak bola profesional (AFP)
Laga melawan Milan menandai 20 tahun kiprah Buffon sebagai pesepak bola profesional (AFP)

Juventus vs AC Milan

Susunan Pemain Juventus vs AC Milan

Bola liga italia juventus vs ac milan
Hilman Haris • 22 November 2015 02:45
medcom.id, Turin: Juventus kedatangan tim tangguh pada pekan ke-13 Liga Italia Serie-A 2015--2016, Minggu 22 November. Pada laga yang dihelat di Stadion Juventus, La Vecchia Signora ditantang oleh tim peringkat keenam klasemen sementara, AC Milan.
 
Laga ini terasa spesial bagi kiper Juventus, Gianluigi Buffon. Pasalnya, momen ini menandai 20 tahun kiprah Buffon sebagai pesepak bola profesional. Uniknya, Milan pula yang dihadapi Buffon saat debut profesional bersama Parma pada 1995.
 
Berikut ini susunan pemain Juventus dan Milan:
  Juventus: Buffon; Lichtsteiner, Barzagli, Chiellini, Evra; Sturaro, Marchisio, Pogba; Hernanes; Mandzukic, Dybala
 
Milan: Donnarumma; Abate, Alex, Romagnoli, Antonelli; Kucka, Montolivo, Bonaventura; Cerci, Bacca, Niang
 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News


(HIL)
LEAVE A COMMENT
LOADING
social
FOLLOW US

Ikuti media sosial medcom.id dan dapatkan berbagai keuntungan

Dapatkan berita terbaru dari kami Ikuti langkah ini untuk mendapatkan notifikasi

unblock notif